Friday, March 29, 2019

Defisit Pengetahuan : Diagnosa dan Intervensi NANDA NIC NOC Versi 2

Defisit Pengetahuan : Diagnosa dan Intervensi NANDA NIC NOC Versi 2


Defisit Pengetahuan : Diagnosa dan Intervensi NANDA NIC NOC Versi 2

Defisit Pengetahuan

Definisi: Ketiadaan atau defisisensi informasi kognitif yang berkaitan dengan topic tertentu

Batasan Karakteristik :
  • Perilaku Hiperbola
  • Ketidakakuratan mengikuti perintah
  • Ketidakakuratan melakukan tes
  • Perilaku tidak tepat (hysteria, bermusuhan, agitasi, apatis,)
  • Pengungkapan masalah
Faktor yang berhubungan
  • Keterbatasan kognitif
  • Salah interpretasi informasi
  • Kurang pajanan
  • Kurang minat dalam belajar
  • Kurang dapat mengingat
  • Tidak familier dengan informasi

Intervensi Keperawatan Defisit Pengetahuan (Kurang Pengetahuan)

Tujuan (NOC) Intervensi (NIC)
NOC
  • Knowledge : Disease Process
  • Knowledge : Health Hehavior
Kriteria Hasil :
  • Pasien dan keluarga menyatakan pemahaman tentang penyakit, kondisi, prognosis, dan program pengobatan
  • Pasien dan keluarga mampu melaksakan prosedur yang dijelaskan secara benar
  • Pasien dan keluarga mampu menjelaskan kembali apa yang dijelaskan perawat/tim kesehatan lainny

























NIC
Teaching : Disease Proses
  1. Berikan penilaian tentang tingkat pengetahuan pasien tentang proses penyakit yang spesifik
  2. Jelaskan patofisiologidari penyakit dan bagaimana hal ini berhubungan dengan anatomi dan fisiologi, dengan cara yang tepat.
  3. Gambarkan tanda dan gejala yang biasa muncul pada penyakit, dengan cara yang tepat
  4. Identifikasi kemungkinan penyebab, dengan cara yang tepat
  5. Sediakan informasi pada pasien tentang  kondisi, dengan cara yang tepat
  6. Hindari jaminan yang kosong
  7. Sediakan bagi keluarga atau SO informasi tentang kemajuan pasien dengan cara yang tepat
  8. Diskusikan perubahan gaya hidup yang mungkin diperlukan untuk mencegah komplikasi dimasa yang akan datang dan ata proses pengontrolan penyakit
  9. Diskusikan pilihan terapi atau penanganan
  10. Dukung pasien untuk mengeksplorasi atau mendapatkan second opinion dengan cara yang tepat atau diindikasikan
  11. Rujuk pasien pada grup atau agensi di komunitas local, dengan cara yang tepat
  12. Intruksikan pasien mengenal tanda dan gejala untuk melaporkan pada pemberi perawatan kesehatan, dengan cara yang tepat


Sumber : Jurnalis Perawat

Demikianlah artikel singkat kami ini yang berjudul Defisit Pengetahuan : Diagnosa dan Intervensi NANDA NIC NOC Versi 2. Semoga apa yang kami sajikan dan berikan diatas tersebut bermanfaat bagi teman-teman semuanya. Terimakasih atas kunjungannya.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon